Kendaraan truck kita sering melihat dijalan ketika mobilnya bermuatan tiba-tiba menepi.Setelah berhenti driver memeriksa kondisi velg dari ban dengan cara di pegang beberapa detik saja.Mengetahui apakah ada rem yang terlalu panas karena system rem terus dioperasikan.
Kemudian driver mengambil sebotol air dari samping baknya kemudian menyiram bagian roda yang terlihat terlalu panas.Digunakan air agar rem cepat kembali dingin sehingga kendaraan bisa kembali untuk melanjutkan perjalanan.
Dari gambaran diatas menandakan bahwa ada bagian salah satu roda yang tidak normal.Yaitu roda panas yang di akibatkan oleh kondisi rem yang macet atau kondisi bearing yang sudah tidak ada pelumasan dengan baik.
Perlu diketahui jika untuk kendaraan truck harus dilhat kondisi bearing dan grease yang ada didalam rumah bearing.Apakah sudah mencair atau masih dalam kondisi yang baik.Sehingga pelumasan pada bearing tetep terjaga dengan baik.Jika tidak ada pelumasan di bearing maka roda menjadi panas tentunya.
Kondisi rem yang macet dan pergerakannya tidak lancar bisa menjadi penyebab roda panas.Jadi saat direm piston bergerak namun untuk kembali ke posisi semula tidak bergerak dengan cepat.Akibatnya piston masi menekan kampas rem dan masih terjadi pengereman.
Info teknik dan Service Murah Dengan Hasil Maksimal_GURAH MESIN
Untuuk perbaikanya harus membongkar system di roda yang panas tadi.Piston dilepas dan lihat kondisi piston bersama rumahnya.Jika perlu bersihkan dengan amplas halus kemudian siram dengan air bersih dan keringkan.
Seal piston untuk rem jika sudah rusak misalkan dalam kondisi berubah bentuk alangkah baiknya juga diganti.Agar peregrakan piston untuk menekan minyak rem dapat menghasilkan tekanan yang baik sehingga rem akan menjadi lebih pakem.
Share This :
comment 0 comments
more_vert