Inilah Ciri-Ciri rem mobil anda yang bermasalah II Beli mobil second cek bagian ini

Inilah Ciri-Ciri rem mobil anda yang bermasalah II Beli mobil second cek bagian ini

Musim hujan sangat penting sekali memperhatikan keselamatan dalam berkendara.Untuk hal ini yang berhubungan dengan mobil ketika jalan adalah kondisi rem mobil.Karena rem yang bermasalah akan membuat mobil menjadi tidak aman.

Rem yang ambles dan rem yang dalam ketika di injak itu menandakan ada yang tidak normal pada system rem mobil anda.Rem bunyi juga menandakan ada yang tidak normal yaitu bisa jadi karen kampas rem mobil anda sudah tipis.

Jika anda baru beli mobil second maka sebaiknya selalu perhatikan kondisi remnya.Segera servicekan rem mobil anda agar segera tahu kondisi mobil anda apakah kampas remnya tipis,ada rembesan minyak rem dan mungkin juga kondisi rem yang macet.

Dengan perawatan berkala cek kondisi rem mobil anda maka akan tahu yang sebenarnya dan setelah dilakukan perbaikan maka jika mobil dibuat jalan akan merasa nyaman.Semua kondisi rem yang tidak normal akan dicek dan diganti bagian part yang rusak.

Misal piston rem yang berkarat dan aus,seal kit rem yang rembes juga kampas rem nya yang sudah tipis.Dengan begitu untuk system keselamatan dalam berkendara akan terjaga dengan baik.System normal maka penumpang aman dengan tetap menjaga konsentrasi dalam berkendara.



Digunakan untuk mobil mitsubishi xpander transmisi manual
Share This :